AMD RADEON HD 8670M DOWNFORCE

Seperti yang kita ketahui bahwa, HD 8670M akan menurunkan 70% peformanya setelah mencapai suhu tertentu (72-73C lol).



Disini saya akan memberikan tutorial, bagaimana kita bisa memanfaatkan GPU discrete ini. Karna kebanyakan user x550DP menggunakan settingan grapich *Power Saving* di catalyst/crimson, disaat user menggunakan *Power Saving* grapich maka si HD 8670M tidak terpakai, walaupun *Dual Grapich* dalam posisi ON.



Nah kita persiapkan dlu softwarenya:

1. CPU Tweaker dari si Herfy Hidayat : https://mega.nz/#!EBZz1YKC!vvXz_hID... (Software ini berguna untuk mengurangi suhu prosessor dan tidak mengurangi peforma sedikitpun *undervolt*)
2. TRIXX *Updated Link*: https://drive.google.com/file/d/0By... (Software ini berguna untuk mengatur clock dari HD 8670M)
STEP 1:
Buka dulu aplikasi CPU Tweaker dari si Herfy Hidayat
Pilih Profil *2900 MHz* (Nah ini berguna banget, jadi saat fullload suhu laptop tidak akan terlalu panas)
Minimize/Close silahkan
STEP 2:
Extract dan buka Trixx nya dulu
Saat terbuka, pilih lah *AMD Radeon HD 8600M Series*
Klik TAB *OverClock*
Nah, GPU Clock disetel jadi 650Mhz atau bisa juga 400Mhz (Bagi yang belum ganti thermal)
Trus, Memory Clock dibiarkan aja hehe
Selanjutnya, VVDC digeser ke kiri sendiri/ente setel jadi 800
Jangan lupa di Apply
Untuk kongfigurasinya agar saat booting kita tak perlu menyeting clock lagi, bisa klik *Settings*
Centang “Load on Windows startup”
Centang “... and start minimized”
Centang “Force constant voltage”
Centang “Disable ULPS”
Terakhir, diminimize gan! jangan di close :3
Trik ini cukup berguna untuk game yg memakan CPU usage yg tinggi, seperti GTA V, Dota 2, dan game jenis RTS
Dan, cara ini 100% WORK tanpa missing texture di GTA V! *di ane, online maupun single player* (GTA5.exe nya dijadikan High Peformance dan High Priority)
Mohon maaf jika ada salah kata, jika ada masta lain ingin menambahkan. Silahkan...
Sekian.

Comments

Popular Posts